Podcast

Hacking Marathon untuk Kebencanaan

Dalam rangka memperingati bulan pengurangan risiko bencana dan menyambut Hari Sumpah Pemuda yang ke-91, U-Inspire Indonesia bekerjasama dengan UNICEF Indonesia telah menyelenggarakan perlombaan hacking marathon Shape For Better Community kemarin pada tanggal 19-20 Oktober 2019. Kali ini, kita duduk bersama Kang Rio selaku Kepala Panitia untuk mendiskusikan ide-ide brilian untuk pengurangan risiko bencana, terutama bencana…

read more
1000 667 Hanif Sulaeboy

Melacak Jejak Tutur Tersisa

Kalau ada orang bilang 'air turun naik', atau 'banyu lampeg', atau 'segoro munggah', atau 'kutuk mangan manggar', atau 'orai tapak', kalian tahu apa itu? Itu adalah istilah-istilah lokal untuk menyebut tsunami. Dari mana istilah-istilah ini muncul? Bagaimana kita bisa menggali kearifan lokal untuk mengindera datangnya bencana? Di episode ini, kita akan ngobrol (lagi) bersama teman-teman…

read more
1000 667 Hanif Sulaeboy

Mengasah Naluri Mendengarkan Bumi

Selama ini, apa yang kita lakukan jika terjadi bencana? Hiraukah kita dengan segala macam petunjuk keselamatan dan rencana cadangan yang selalu diingatkan namun sayangnya hampir selalu terlambat? Pernahkah kita sadar bahwa alam telah memberi begitu banyak ilmu untuk mejaga diri kita apabila bencana hendak bertandang? Di episode ini, kita akan mendengar penuturan seorang geologis muda,…

read more
1000 667 Hanif Sulaeboy
Start Typing